Terbukti

Ekskul Memanah Di MI Al Ishlah

09:49 Nov 3 2019 16, Jalan Rawa Dolar, Kota Bekasi, Kecamatan Jatisampurna, Indonesia

Ekskul Memanah Di MI Al Ishlah
Gambaran
Mulai Oktober 2019, MI Al Ishlah mengadakan ekstrakulikuler memanah. Kegiatan ini dilaksanakan setiap hari Minggu pukul 9.00 - 10.30 Wib. Kegiatan ini juga terbuka untuk umum bagi anak-anak usia sekolah dasar.

Untuk memaksimalkan kegiatan, pihak sekolah sengaja mendatangkan pelatih profesional yang diketahui adalah mantan atlet memanah, yang sekarang menjadi anggota KONI (Komite Olahraga Nasional Indonesia).

Bapak Asep Ropiulloh sebagai pembina kegiatan ini menjelaskan, bahwa kegiatan ekskul memanah ini bertujuan sebagai ajang pengenalan salah satu olahraga yang dianjurkan nabi Muhammad Saw. Selain itu juga, kegiatan ini bertujuan untuk melatih fokus pada anak serta mengajarkan perilaku sportif dan mandiri. Kegiatan ini juga nantinya diharapkan dapat mencetak atlet baru di bidang olahraga memanah dan bisa ikut berkompetisi hingga terus melaju minimal sampai tingkat provinsi.

Oleh : Khoirunnisa
Kepercayaan: UP DOWN 0
Tinggalkan Pesan
Nama:
Surel:
Komentar-komentar:
Kode Keamanan:
11 + 9 =

Laporan Tambahan

MI Al Ishlah Kedatangan Tamu Istimewa Dari Korea Selatan

08:57 Nov 08, 2019

5, Jalan Rawa Dolar, Kota Bekasi, Kecamatan Jatisampurna, Indonesia, 0 Kms

Ajang Kreativitas di MI Al Ishlah

09:02 Nov 08, 2019

No.5, Jalan Rawa Dolar, Kota Bekasi, Kecamatan Jatisampurna, Indonesia, 0.01 Kms

Kecelakaan Tunggal Di Kp. Raden, Jatisampurna, Bekasi

10:20 Nov 01, 2019

1, Jalan Rawa Dolar, Kota Bekasi, Kecamatan Jatisampurna, Indonesia, 0.02 Kms

Rekreasi Murah Meriah Pasar Malam

20:10 Nov 02, 2019

Jalan Graha Cibubur View, Jalan Graha Cibubur View, Kota Bekasi, Kecamatan Jatisampurna, Indonesia, 0.85 Kms

Memakmurkan Mushola, jamaah adakan pengajian rutin

10:57 Nov 10, 2019

Mushola Al-Barokah Alpayangi, RT.002/RW.007, Jatisari, Kec. Jatiasih, Kota Bks, Jawa Barat 17426, 0.97 Kms